Upcoming Events

Derby Nusantara: Kejuaraan Pacuan Kuda Indonesia

Kejuaraan Pacuan Kuda Jawa Timur Open

Toraja Horse Racing Festival

Updates

Kontingen Jawa Barat Juara Umum Kejurnas Equestrian 2025
Pelaksanaan Kejuaraan Nasional (Kejurnas) Equestrian 2025 resmi berakhir setelah digelar pada 22-28 September 2025 di Venue Berkuda Arthayasa Stable Limo Depok Jawa Barat. Kejurnas yang kali ini diselenggarakan bersamaan dengan Open Tournament Piala Panglima TNI tersebut diikuti total 94 atlet yang mewakili 9 kontingen dengan mempertandingkan Cabang Olahraga Berkuda Equestrian yang terdiri dari Disiplin Dressage, […]

Kejurnas Equestrian 2025, Kontingen Jawa Barat Kembali Mendominasi Di Kelas Eventing
Kontingen Jawa Barat kembali menyapu bersih 2 medali emas dari kelas Eventing Beregu dan Perseorangan Kejurnas Equestrian 2025 yang dipertandingkan secara bersamaan pada 25-26 September 2025 di Venue Berkuda Arthayasa Stable Limo Depok Jawa Barat. Pada kejurnas kali ini, nomor Eventing (trilomba) dipertandingan secara lengkap meliputi Kategori Dressage, Kategori Derby Cross Country, dan Kategori Show […]

Kejurnas Equestrian 2025, Pertandingan Dressage Usai, Kontingen Jawa Barat Pimpin Klasemen Sementara Perolehan Medali
Kejurnas Equestrian 2025 yang digelar di Venue Berkuda Arthayasa Stable Limo Depok Jawa Barat (22-28/9) telah merampungkan pertandingan-pertandingan di nomor Dressage (tunggang serasi) baik Kategori Beregu dan Perseorangan (individual). Total memperebutkan 4 medali emas, 4 medali perak, dan 4 medali perunggu, perlombaan Disiplin Dressage yang dimulai pada 23 September 2025 ditutup dengan partai final di […]
Program Paspor Kuda
Layaknya manusia, ternyata beberapa hewan juga memiliki kartu identitas yang menunjukan seputar data ciri-ciri fisik dan silsilah keturunan. Di dunia internasional, salah satu hewan yang dirujuk untuk memiliki kartu identitas adalah kuda. Kuda sendiri merupakan hewan yang dapat dijinakan dan dapat berinteraksi langsung dengan manusia sesuai dengan tujuan pemanfaatannya seperti sebagai hewan peliharaan, membantu tugas dan kegiatan manusia baik dibidang pekerjaan dan juga transportasi, serta kebutuhan untuk olahraga.
Register

Mengenal PORDASI: Induk Organisasi Berkuda di Indonesia
Didirikan pada 6 Juni 1966, PORDASI bertujuan untuk membina atlet, menyelenggarakan kompetisi, serta mempromosikan olahraga berkuda di tingkat nasional dan internasional.
Selengkapnya
